Salah satu software yang menjadi senjata para design grafis adalah Adobe Photoshop, oleh karena itu para desainer yang bergelut didunia grafis wajib memiliki software tersebut. Photoshop merupakan software editing untuk image atau foto yang bertipe raster atau bitmap. Namun sebagai aplikasi pengedit gambar, fungsi Photoshop dapat dijabarkan lebih khusus lagi, yaitu untuk mempercantik gambar, merekayasa gambar, dan membuat desain gambar.
Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop, adalah software editor buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. 

software ini banyak digunakan oleh fotografer digital, perusahaan iklan dan desain grafis sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk software pengolah gambar/foto, dan, bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems. Versi kedelapan aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop CS (Creative Suite), versi sembilan disebut Adobe Photoshop CS2, versi sepuluh disebut Adobe Photoshop CS3 , versi kesebelas adalah Adobe Photoshop CS4 , versi keduabelas adalah Adobe Photoshop CS5 dan seterusnya.
Photoshop bukan hanya digunakan untuk kalangan profesional, tapi juga mereka yang baru tertarik pada dunia grafis. Memulainya pun tak sulit, karena sudah banyak panduan yang bisa kamu temukan di YouTube. Mulai dari mengganti background pada gambar atau foto, mengubah paradigma pada warna, hingga mengganti objek pada suatu foto atau gambar dengan sesuatu yang lain.
Tertarik untuk mencobanya disini saya punya software Adobe Photoshop versi ke ketiga belas yaitu CS6. Photoshop CS6 ini merupkan versi repack yang mana size nya sudah di perkecil dari ukuran aslinya dan ini sudah di aktivasi full version. buat anda yang menginginkanya, silahkan.
Adobe Photoshop CS6 Support untuk pengguna windows 32 bit dan 64 bit
Langkah Install : Extract, Install dan Setelah selesai, silahkan Jalankan
Size : 284.9 Mb

Download via 4shared :
Download
Download via SolidFiles : Download